Jangan cuma minum Susu saja untuk sarapan brother

makanan gambar
Klik jika ingin tahu

Assalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Hai, Guest.
Menu sarapan idealnya memenuhi sepertiga kebutuhan total kalori harian supaya tubuh tetap berenergi dan kebutuhan gizi terpenuhi. Namun cukup banyak orang yang menganggap minum segelas susu atau bahkan teh manis sebagai sarapan. Meski dalam segelas susu terkandung karbohidrat, lemak, protein, dan vitamin, tetapi segelas susu sapi hanya mengandung sekitar 60 kalori. "Jangan cuma minum susu. Lebih baik ditambah asupan lain seperti roti, mi, sereal, atau nasi," kata Ketua Umum Persatuan Ahli Gizi Indonesia (Persagi), Prof. Hardinsyah. Keragaman kuliner Indonesia membuat kita bisa memilih berbagai jenis menu sarapan. Mulai dari umbi-umbian, aneka bubur, nasi uduk, nasi goreng, buah- buahan, sampai sayuran atau pecel yang ditambahi lontong. Kebiasaan sarapan akan membantu seseorang lebih mudah fokus dan konsentrasi serta selalu berenergi. Bagi mereka yang tidak sempat sarapan di rumah karena alasan tempat kerja atau sekolah yang jauh, disarankan untuk membawa bekal sehingga bisa disantap di kendaraan atau di tempat tujuan. Sarapan bukan cuma diperlukan anak-anak. Pada orang dewasa yang sedang dalam program diet, kebiasaan sarapan justru bisa mencegah kegemukan. Sarapan akan mencegah kita makan berlebihan di siang hari.
Wassalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Komentar

  1. Cuma hadir aja sob.. saya gak minta kunbal loh.. :)

    :arrow: http://www.hacker.p.ht/auto-komen-mywapblog.xhtml

    BalasHapus
  2. Assalamu'alaikum warohmatulloohi wabarokaatuh.
    Setia hadir sobat.
    Nyimak nih.

    Bener tuh sob sarapan nomor one biar kerja nggak loyo.sukses dan terus berkarya ya sob.

    Saat tour keliling jangan lupa singgah ya sob...
    ╱╲
         ╱╳╳╲     ┋⿲⿲┋   
    ◢◈◈◈◈◣﹊  ||⿳圁圁⿳||?
    ╬╬╬╬╬░░╬╬╬ ╬╬﹋
    ﹌﹋﹌﹋﹌﹋
    ﹌﹋
    ☺Hë•⌣•hë•⌣•Hë•⌣•hë☺
    Terimakasih telah berbagi.
    Wassalamu'alaikum warohmatulloohi wabarokaatuh.

    BalasHapus
  3. Infonya sangat bermanfaat sob...
    Sob ane minta tolong
    nih,tolong follow blog
    baru ane ya,biar bisa
    saling berkunjung..
    Di => Http://aiskar.heck.in Ditunggu y sob,nanti ane
    follow balik...:)

    BalasHapus
  4. Xixixi... nggak pernah minum susu... eneg... :P

    Kalo pagi kalo nggak indocafe yach teh tri minumnya... :P

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer