Clash Of Clans Game Paling Laris dan Sukses di Dunia

Assalaamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Alhamdulillah, untuk postingan kali ini admin membahas suatu game yang sangat laris, yaitu Clash Of Clans.

Clash Of Clans adalah permainan buatan Finlandia dan pemiliknya adalah SUPERCELL, dengan memberikan layanan gratis pada permainan tersebut dan mengunduhnya gratis, permainan tersebut banyak diminati oleh para Gamers dan akhirnya Booming. Sejak awal pembuatannya game ini sudah banyak yang mengunduhnya, karena ingin mencoba, sesudah di coba ternyata games ini rame juga kata para pengguna Android di muka bumi ini. Makin hari semakin banyak hingga beberapa bulan Clash Of Clans dengan fitur yang baru dengan menambah jalan cerita di games C.O.C.

Sejak saat itu Clash Of Clans mendunia hingga sekarang, banyak pemain yang selalu mendukung dan memainkannya dan ada juga beberapa hatersnya, karena beberapa alasan.

Do'a saya kepada yang membuat Clash Of Clans semoga pelayanannya tidak ada ujungnya dan gamesnya selalu dimainkan. Selain Game Clash of Clans , akhir-akhir ini SUPERCELL membuat permainan sejenis dari clash of clans , Clash Royale, Boom Beach dan Hay Day.

Dukung terus Game professional ini agar tetap memberikan layanannya dengan baik.

Aplikasi Clash Of Clans bisa diunduh di Google PlayStore. Happy Gaming. Wassalaamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Komentar

  1. COC game yang paling sering saya mainkan dari semua game

    BalasHapus
  2. @Anonymous,
    Pendapatan Clash Of Clans juga hingga milyaran rupiah

    BalasHapus
  3. Dicky Sugipranata26 Maret 2016 pukul 20.51

    Clash Royale Saya Suka Main Gan , COC Jarang :)

    BalasHapus
  4. @Dicky Sugipranata,
    Kalau saya dua duanya

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer